Berita Desa

  • Ujian Seleksi Perades Tahun 2017

    13 April 2017 13:08:00 WIB Ismail Fahmi
    Ujian Seleksi Perades Tahun 2017
    Kemejing (TIM_SID) - Pada hari Rabu 12 April 2017 Desa Kemejing melaksanakan Ujian Seleksi Perangkat Desa tahun 2017 untuk jabatan Sekretaris Desa dan Dukuh Prebutan. Ujian terbagi menjadi 2, yaitu ujian tertulis dan ujian praktek Komputer. Peserta yang mengikuti ujian sebanyak 13 peserta, yakni 11 peserta ..selengkapnya

  • Pembekalan Calon Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017

    03 April 2017 13:45:15 WIB Ismail Fahmi
    Pembekalan Calon Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017
    Kemejing (Tim_SID) - Sesuai agenda, setelah ditetapkannya 13 peserta calon perangkat Desa Kemejing yang berhak mengikuti seleksi, yakni 11 peserta calon sekretaris desa dan 2 peserta calon dukuh Prebutan, pada hari ini Senin 3 April 2017 dilaksanakan pembekalan peserta Calon Perangkat Desa kemejing tahun ..selengkapnya

  • Calon Peserta Seleksi Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017

    29 Maret 2017 11:00:31 WIB Ismail Fahmi
    Calon Peserta Seleksi Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017
    Kemejing (Tim_SID) - Setelah proses pendaftaran bakal calon peserta seleksi Perangkat Desa Kemejing tahun 2017 pada tanggal 13 - 21 Maret 2017, Panitia Pengisian Perangkat Desa Kemejing tahun 2017 telah melakukan pemeriksaan berkas bakal calon peserta Seleksi Perangkat Desa Kemejing pada hari Senin 27 ..selengkapnya

  • Rakor TKPK Desa Kemejing

    22 Maret 2017 13:36:48 WIB Ismail Fahmi
    Rakor TKPK Desa Kemejing
    Rapat Koordinasi Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Tingkat Desa ( TKPKDesa) TKPKDesa Kemejing melakukan rapat koordinasi rutin dalam rangka pengentasan kemiskinan di tingkat Desa Kemejing, rapat dihadiri Bpk Lamin Mihardja selaku Kepala Desa Kemejing, serta pengurus dan pokja pendata (Dukuh), ..selengkapnya

  • Daftar Bakal Calon Peserta Seleksi Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017

    22 Maret 2017 10:25:44 WIB Ismail Fahmi
    Daftar Bakal Calon Peserta Seleksi Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017
    1. SEKRETARIS DESA No. Nama L/P ALamat Jabatan yang Dilamar NIK Urut Pendaft. 1 1-SKD Berkah Bestari Laras, SE P Karanggumuk II, Kemejing, Semin Sekretaris Desa 3403126108930004 2 2-SKD Yosi Ariyanti P Sulur I, Kemejing, Semin Sekretaris Desa 3403126705930001 ..selengkapnya

  • Desa Kemejing Lunas PBB Tahun 2017 Serentak Dalam 1 Hari

    21 Maret 2017 14:48:15 WIB Ismail Fahmi
    Desa Kemejing Lunas PBB Tahun 2017 Serentak Dalam 1 Hari
    Kemejing (Tim_SID) - Desa Kemejing Kecamatan Semin Kabupaten Gunungkidul pada hari Senin 20 Maret 2017 telah melakukan pelunasan PBB tahun 2017, dengan di saksikan Camat Semin Drs. H. Barji, DPPKAD, Mantri Pajak Kec. Semin, Pembayaran dilakukan melalui Bank BPD Cab Semin. Berkat kesadaran masyarakat ..selengkapnya

  • Workshop Kecamatan Layak Anak (KLA)

    16 Maret 2017 14:33:27 WIB Ismail Fahmi
    Workshop Kecamatan Layak Anak (KLA)
    KEMEJING (Tim_SID) - Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan anak dan keluarga Berancana, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab Gunungkidul, dalam rangkap mewujudkan Kecamatan Yang Ramah Anak, melakukan sosialisasi ke 10 Desa yang ada di wilayah Kec Semin, tepatnya di salah satu wilayah Desa Kemejing. ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pengisian Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017

    15 Maret 2017 10:47:34 WIB Ismail Fahmi
    Sosialisasi Pengisian Perangkat Desa Kemejing Tahun 2017
    Kemejing (Tim_SID) - Dalam rangkaian pengisian Perangkat Desa Kemejing tahun 2017 untuk jabatan Sekretaris Desa dan Dukuh Prebutan, panitia telah melaksanakan sosialisasi Pengisian Perangkat Desa tahun 2017 pada tanggal 1-3 Maret 2017. Masyarakat cukup antusias mengikuti sosialisasi pengisian Perangkat ..selengkapnya